13 Maret 2013
MASALAH adalah karunia yang membuat kita paham arti
hidup sebagai karunia itu sendiri. Banyak orang lebih fokus pada masalahnya
sehingga dia tidak mampu melihat masalah sebagai karunia yang patut disyukuri.
Cobalah fokus pada solusinya maka dengan sendirinya kita akan mendapat jawaban
dari Sang Pemberi Hidup bahwa masalah itu karunia tak ternilai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar